Di balik harmoni pelangi ingin ku dapati wajah rembulan merah
Yang menyunggingkan senyum di altar kematianya
Tapi rintihan jemari membekukan sendi penyangga matahari
Terbersit keinginan untuk membungkam adat duniawi
Yang telah memenjarakan matahari dengan tarian cinta
Topeng kebahagiaan dibalik kepasrahan
13 Juni 2008
0 komentar:
Posting Komentar